Tegarlah Kau Pemuda
Tegakkan kaki untuk berdiri tegak
Dengan membusungkan dada
Sebagai tameng untuk ibu pertiwi tercinta
Tanpa rasa congkak
Bertahan adalah bagian perjuangan yang tak berteluk
Panjang, berliku, tak nampak ujung akhirnya
Ribuan bahkan jutaan masa
Tak dikenal setiap cerita bertajuk
“sariahririemahbara”
About Ibu Sariah
Bekerja sebagai pendidik di SMPN 2 Kusan Hilir dan cita-cita ingin menjadi seorang penulis
Related Posts :
SANG PENJAGASang Penjaga Setiap tanah air memiliki penjaga Yang rela berkorban nyawa Untuk tanah air dan bangsa Tanpa mengharap sedikit harta Tak… Read More...
PEWARIS TANAHPewaris Tanah Ketika harapan terlalu jauh Bukit yang tinggi hanya seonggok tanah Namun tak lagi sama tatkala goyah Tak mungkin pondas… Read More...
JIWA GETIRJiwa Getir Semburat awan hitam menghantui cakrawalaKegetiran nampak di tiap mukaRakyat menangis pilu nampak tak paham apakah ger… Read More...
SUMPAH SERAPAHSumpah Serapah Terkutuklah rasa haus yang menumpahkan darah Bermandikan darah berkalang tanah Tangan-tangan yang berlumuran darah Tak… Read More...
KIDUNG SANG PEMUDAKidung Sang Pemuda Nyanyian senja terdengar resah Menampakkan semua gelisah Jiwa meronta tanpa gairah Memikul semua sesal… Read More...
0 Response to "TEGARLAH KAU PEMUDA"
Post a Comment